Border, tabloidbodapost.com – Konsultasi Publik II RTRW Kab. Keerom Rencana Tata Ruang Kampung Yowong, Arso Swakarsa Kab. Keerom yang selama 3 hari telah memberi manfaat kepada kita semua.

Kepada semua pihak yang telah hadir dan memberikan masukkan berharga bagi kita semua dalam rangka menyusun dokumen yang berhubungan dengan RTRW Yowong, Arso Swakarsa.
Ada 6 hal yang disepakati dalam adat Konsultasi Publik II di antaranya peta dasar, administrasi lintas sektor, lintas sektor aktivity, substansi dan raperda, sosialisasi perda.
Terima kasih untuk Tim Unipq yang meski datang dari kejauhan tetapi bisa dengan tabah dan sabar dapat menyelesaikan Konsultasi Publik II ini dengan baik.
Kegiatan ini menjadi keuntungan bagi kita semua dalam menyusun planning Kabupaten Keerom, spesial 2 area dalam mengaplikasikan visi misi daerah.
“Apa yang kita bicara hari ini menjadi mutiara dalam catatan penting kita masa depan,” pungkas Ferry. (timliputan/simonb)